Penyakit diabetes, khususnya diabetes tipe 2, merupakan penyakit yang bersifat progresif. Penyakit tersebut terus  berkembang dan seringkali tidak disadari oleh penderita. Dalam hal ini, jika kadar gula darah yang mulai mendekati stabil seringkali disalahartikan oleh penderita sebagai kesembuhan. Biasanya, sebagian besar dari penderita akan mulai menghentikan pengobatan. Padahal justru pada tahap inilah seharusnya pengobatan terus diupayakan agar nantinya gula darah tidak mengalami lonjakan kembali.
Terkait dengan permasalahan tersebut, maka kami merasa perlu memberikan informasi mengenai pengobatan diabetes yang seharusnya diupayakan oleh penderita lengkap dengan kisah sembuh pasien diabetes yang telah berhasil mengatasi permasalahan diabetes dengan baik. Kami yakin informasi tersebut akan sangat bermanfaat bagi anda dalam hal mengatasi diabetes.

Kisah Sembuh Pasien Diabetes Menahun


Cara Tepat Menangani Diabetes 0821 6527 7053 / 0811 202 7577
Adalah Yusuf Ichsan, 67 tahun, penderita diabetes yang telah menderita penyakit gula darah tersebut semenjak ia masih berusia 27 tahun. Itu artinya ia sudah menderita penyakit tersebut selama 40 tahun. Selama itu, sudah tidak terbayang lagi bagaimana penderitaannya yang harus selalu mengontrol gula darahnya mengingat gula darahnya selalu berada pada kisaran angka di atas 200 mg/dl. Karenanya iapun harus selalu menakar setiap gula yang masuk ke dalam tubuhnya agar gula darahnya tidak terus mengalami lonjakan.
Badan kerap merasa lemas, dan aktifitas terhambat karena tidak boleh merasa lelah. “Capek sedikit pasti badan akan merasa sesak,” katanya menceritakan penderitaannya selama penyakitnya belum teratasi dengan baik.
Memasuki tahun 2003, penderitaan yang dirasakan oleh kakek 8 delapan cucu ini semakin bertambah. Ia mulai merasa sesak napas berkepanjangan, susah buang air kecil, sampai badannya yang tidak bisa bergerak. Hal ini tentunya sangat menghambat aktifitasnya.